Rabu, 27 Mei 2015

CARA MERUBAH TEMPLATE BLOGGER

Cara Merubah template Blogger Yang Pertama


  1. Cara yang pertama adalah cara yang bisa di bilang lebih mudah dan cepat karena sobat tinggal upload template yang biasanya berextensi dengan xml. misal saya mengupload template distorsense.xml bagi sobat yang ingin melihat beberapa koleksi template bisa lihat template keren-keren disini
  2. Jika sudah mendapatkan template nya Langsung menuju ke blogger.com lalu pilih TEMPLATE. klik di bagian sebelah kanan Backup / restore 
    cara ganti template blog
  3. Pilih template yang ada di komputer sobat  lalu OPEN
    bagaimana cara mengganti template
  4. Klik Upload 
    mengganti template
  5. Selesai, atau jika ingin mengetahui cara lain silahkan ikuti langkah di bawah ini. 


Cara Mengganti Template di Blogger Yang kedua

  1. Seperti biasanya silahkan masuk saha ke blogger milik sobat
  2. Persiapkan dahulu template yang akan sobat jadikan untuk mengganti. silahkan download di cara pertama jika ingin mendownload template.
  3. Sebelum menuju ke template silahkan backup dahulu template sobat mungkin saja sobat butuh lagi template yang akan sibat ganti, caranya klik Template - Back up and store - Download full template 
    cara mengganti template blog
  4. Masih Di Template setelah di backup templatenya silahkan pilih edit template 
    cara mengganti template blogger
     
  5.  
  6. Hapus Templatenya bisa dengan tekan pada keyboard CTRL+A lalu DELETE 
  7. Cari template yang sudah sobat download di komputer milik sobat lalu Buka template tersebut sobat dengan Notepad caranya klik kanan pada template - Open with - Notepad
    cara mengganti background
  8. Copy semua Copy templatenya caranya CTRL + A lalu klik kanan pilih Copy 
    cara mengganti template blogspot
  9. Pastekan ke dalam template blogger 
    cara merubah template blogger
  10. Edit - edit dahulu di dalam template jika sobat ingin mengganti kode -kode yang dirasa perlu di ganti
  11. langkah terakhir adalah SIMPAN TEMPLATE 
  12. Selesai

Selasa, 26 Mei 2015

Tutorial Membuat Blog

Untuk memulai mendaftar blog di blogspot silahkan kunjungi alamat situs www.blogger.com, setelah itu cari tombol Sign up (daftar) yang ada di pojok kanan atas, seperti gambar di bawah ini.
  1. Penjelasan pengisian : pada bagian Name, Isi nama depan dan nama belakang kamu.
    Pada Choose your username, isi sesuai dengan keinginanmu, username ini nantinya berfungsi sebagai email login untuk akses ke dashboard blogspot kamu dan bisa juga untuk login ke Gmail. (jika username tidak tersedia, tambahka angka atau huruf di belakangnya),
  2. pada Create a Password, isi password kamu (gunakan yang mudah diingat), pada Confirm your password silahkan isi dengan password yang sama dengan password pada kolom pada create a password tadi.
  3. Pada birth day isi tanggal lahir kamu. Pada Phone, isi dengan nomor ponsel kamu, untuk Curent your email, dikosongkan saja. Pada type the two pieces of text, ketikan dua buah teks kode yang ada di atasnya. Selanjutnya beri tanda centang pada dua kotak kecil di bawahnya, dan yang terakhir Klik pada tombol Next step.
  4. Setelah kamu klik pada tombol next, akan ditampilkan perintah verifikasi akun, silahkan masukan nomor ponsel kamu. Kemudian klik tombool Send Verifikation Code. Nanti kamu akan mendapat sms dari google yang berisi kode aktifasi.
  5. SMS kode verifikasi dari google ke ponsel kamu akan tampak seperti gambar di bawah ini.
    Masukkan kode verikasi sms di atas pada kolom yang tampil, seperti gambar di bawah ini. kemudian klik tombol Verify
  6. Jika langkah sebelumnya berhasil, kamu akan menjumpai halaman seperti gambar di bawah ini. Untuk menambahkan foto silahkan klik add profile photo, jika ingin langsung ke langkah selanjutnya silahkan klik tombol Next Step.
  7. Selanjutnya akan tampil halaman seperti gambar di bawah ini. Ini merupakan tanda bahwa kamu telah memiliki sebuah akun google berupa alamat email yang bisa digunakan untuk login ke Gmail.com dan blogger.com, selanjutnya silahkan klik tombol Back to blogger.
  8. Jika melihat halaman seperti gambar di bawah ini abaikan saja , biar lebih cepat dalam membuat blog. SIlahkan klik tombol lanjutkan ke blogger.
  9. Setelah itu kamu akan masuk ke halaman utama Dashboard blogger. Di dashboard ini kamu bisa membuat blog, menulis posting, mengatur tema dan lain-lain. Untuk membuat blog pertama kali klik tombol Blog Baru
  10. Setelah tombol blog baru diklik, akan muncul jendela pembuatan blog. Pada bagian Judul isi Judul blog kamu, pada bagian Alamat isi dengana alamat blog yang kamu inginkan. Pada template, pilih salah satu template yang kamu inginkan. Kemudian klik tombol buat blog.
  11. Setelah langkah-langkah di atas, blog kamu sudah berhasil di buat. Untuk menulis posting silahkan klik tombol Pensil, sedangkan untuk melihat tampilan blog yang masuk kosong (belum ada artikelnya) silahkan klik tombol lihat blog.
  12.  
     

IP Addres

Kabel Internet protocol(IP)

IP (Internet Protocol Address) adalah deretan angka biner antar 32-bit sampai 128-bit yang dipakai sebagai alamat identifikasi untuk tiap komputer host dalam jaringan Internet. IP sangat berbeda denganDNS.
Panjang dari angka di IP ini adalah 32-bit (untuk IPv4 atau IP versi 4), dan 128-bit (untuk IPv6 atau IP versi 6) yang menunjukkan alamat dari komputer tersebut pada jaringan Internet berbasis TCP/IP.
Contoh untuk IP:
192.168.0.1
192.168.0.2
192.168.0.3
202.134.0.13

Pengertian IP address adalah suatu identitas numerik yang dilabelkan kepada suatu alat seperti komputer, router atau printer yang terdapat dalam suatu jaringan komputer yang menggunakan internet protocol sebagai sarana komunikasi. IP address memiliki dua fungsi, yakni:
  1. Sebagai alat identifikasi host atau antarmuka pada jaringan.
Fungsi ini diilustrasikan seperti nama orang sebagai suatu metode untuk mengenali siapa orang tersebut. dalam jaringan komputer berlaku hal yang sama.
  1. Sebagai alamat lokasi jaringan.
Fungsi ini diilustrasikan seperti alamat rumah kita yang menunjukkan lokasi kita berada. Untuk memudahkan pengiriman paket data, maka IP address memuat informasi keberadaannya. Ada rute yang harus dilalui agar data dapat sampai ke komputer yang dituju.
IP address menggunakan bilangan 32 bit. Sistem ini dikenal dengan nama Internet Protocol version 4 atau IPv4. Saat ini IPv4 masih digunakan meskipun sudah ada IPv6 yang diperkenalkan pada tahun 1995. Hal ini dikarenakan tingginya pertumbuhan jumlah komputer yang terkoneksi ke internet. Maka dibutuhkan alamat yang lebih banyak yang mampu mengidentifikasi banyak anggota jaringan.

KABEL JARINGAN

 kabel RJ45



RJ-45 adalah konektor kabel Ethernet yang biasa digunakan dalam topologi jaringan komputer LAN maupun jaringan komputer tipe lainnya.
Konektor kabel RJ 45 Mediatech memiliki konfigurasi tiga macam, sesuai dengan perangkat yang ingin dihubungkannya:
. Straight Through Configuration
Kabel jenis ini biasa digunakan untuk menghubungkan perangkat jaringan dengan tingkat hierarki yang berbeda. Sebagai contoh adalah ketika kita menghubungkan PC ke jaringan komputer kita di kantor lewat switch. Tipe kabel jenis ini lebih umum digunakan dan relatif lebih mudah dalam penyusunan kabelnya saat memasang konektor RJ-45.

. Cross Over Configuration
Kabel jenis ini biasa digunakan untuk menghubungkan dua perangkat jaringan dengan hierarki setingkat, sebagai contoh koneksi antara PC to PC, atau PC ke AP Radio, Router to router.


. Kabel Rollover
Kabel jenis ini biasanya digunakan untuk mengakses router dengan PC/laptop kita. Konfigurasi kabel jenis ini cukup simpel karena kita tinggal membalik urutan kabel yang kita pasang di satu sisi. Misal kita menggunakan standar 568B (standar untuk kabel straight through), maka kita tinggal membalik urutan menjadi coklat untuk urutan pertama di ujung kabel yang lain
.
Fungsi RJ-45:
konektor RJ-45 berfungsi sebagai penyambung antara kabel UTP (Unsield Twisted Pair) ke Transceiver.
RJ-45 dikhususkan penggunaannya untuk kabel UTP saja, biasanya konektor RJ-45 dan kabel UTP ini sering digunakan untuk keperluan jaringan komputer.

MACAM-MACAM KABEL JARINGAN
1.  Kabel Coaxial
Coaxial Merupakan kabel jaringan yang dilapisi dengan 2 tingkat isolasi. Pada isolasi yang pertama terdapat seraut konduktor yang berfungsi sebagai konduktor untuk mengurangi pengaruh elektromagnetik,isolasi yang kedua terdapat plastic yang berfungsi sebagai pelindung untuk menghindari goresan dari kabel.

2.       Kabel Fiber optic
Merupakan kabel jaringan yang dibuat menggunakan bahan dari filamen glass.transmisi data menggunakan fiber optic lebih cepat karena Pengiriman  data  ditransmisikan oleh pulsa  cahaya  untuk mengindarkan kehilangan  data  yang  disebabkan  oleh interferensi listrik.

3.      Kabel Unshield Twisted Pair(UTP)
            Merupakan Kabel jaringan untuk menyalurkan jaringan internet,dan di dalam kabel UTP ini di dalamnya ada 8 helai kabel kecil yang berwarna-warni yang memiliki dua  kabel  yang  diputar  enam  kali  per-inchi,yang tidak dilengkapi shield(pelindung internaluntukmemberikan  perlindungan  terhadap  interferensi  listrik  ditambah  dengan  impedensi, atau  tahanan  listrik  yang  konsisten.kabel ini sangat umum digunakan banyak orang karena harganya murah.

4. Kabel Shield Twisted Pair(STP)
           Merupakan Kabel jaringan yang sama seperti Kabel tetapi  kawatnya  lebih  besar  dan  diselubungi dengan lapisan pelindung isolasi untuk mencegah gangguan interferensi. Jenis kabel STP yang paling umum digunakan pada LAN ialah IBM jenis/kategori 1

Senin, 25 Mei 2015

Jaringan Komputer

JARINGAN KOMPUTER

1.      Pengertian Jaringan Komputer
Jaringan komputer adalah sekumpulan komputer yang terhubung dan dapat menghasilkan komunikasi dan mengakses informasi.
2.      Implementasi Jaringan Komputer
·         Internet
·         Saling berkomunikasi secara elektronik
3.      Model Koneksi Jaringan
Model koneksi jaringan ada 2 yaitu:
1)      Peer to peer
Sistem operasi jaringan model peer to peer memungkinkan seseorang membagi sumber dayanya yang ada di komputer, file data, printer, dll dan mengakses sumber daya yang terdapat pada komputer lain.
 Kelebihannya:
a.       Tidak terlalu mahal, karena tidak membutuhkan satu PC yang sepenuhnya berfungsi sebagai server dan tidak digunakan sebagai media kerja atau sering disebut dengan dedicated server.
b.      Mudah dalam instalasi programnya, hanya tinggal mengatur untuk mengatur model peer to peer.
Kelemahannya:
a.       Tidak terpusat, terutama untuk penyimpanan data dan aplikasi
b.      Tidak aman, karena tidak menyediakan fasilitas pengaman server yang mencukupi.

2)      Client-server
Sistem ini memungkinkan jaringan untuk mensetralisasi fungsi dan aplikasi kepada satu atau dua dedicated file server dan sebuah server menjadi jantung dari keseluruhan sistem.

Kelebihannya:
a.       Terpusat
b.      Sumber daya dan keamanan data dikontrol melalui server
c.       Skalabilitas
d.      Fleksibel
e.       Teknologi baru dengan mudah terintegrasi ke dalam sistem
f.       Keseluruhan komponen (client/network/server) dapat bekerja sama.
Kekurangannya:
a.       Biaya pengadaan dan operasionalnya mahal
b.      Membutuhkan investasi dedicated server
c.       Butuh perbaikan
d.      Membutuhkan staf ahli
e.       Ketergantungan yang relatif tinggi.
4.      Jaringan Komputer
1)      Local Area Network (LAN)
·         Jangkauan wilayah/area kecil
·         Mempunyai pesat data yang lebih tinggi
·         Contohnya jaringan komputer yang ada dalam satu gedung yang dapat saling berhubungan.
2)      Wide Area Network (WAN)
·         Jangkauan mencakup area yang besar atau lebih luas
·         Jangkauannya dapat mencapai jarak yang relatif antar kota bahkan negara.
·         Contohnya cenel tv yang dimiliki luar negri bisa dilihat di dalam negeri melalui parabola yang
 berhubungan melalui satelit.
3)      Metropolitan Area Network (MAN

·         Jaringan MAN antara 10-50 km
·         Gabungan dari beberapa LAN
·         Jaringan dalam suatu kota dengan transfer data yang berkecepatan tinggi yang berhubungan dengan berbagai lokasi seperti kampus, perkantoran, pemerintahan dsb.